Berapa Lama Pengobatan Herpes akan Sembuh
Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Butuh berapa lama agar infeksi herpes akan sembuh, apakah penyakitnya bergantung pada tahapannya, simak artikel berikut ini. Baca Juga : Virus Herpes Adalah : Pemicu, Gejala, dan Pengobatan Virus herpes adalah salah satu pemicu utama timbulnya penyakit ini. Herpes bukanlah penyakit dengan kategori berbahaya, walaupun tidak bisa sembuh total karena virus dapat menetap di tubuh seumur hidup. Gejala penyakit ini bisa berkurang dengan beberapa pengobatan. Salah satunya dengan pemberian obat antivirus. Obat tersebut bisa mengurangi gejala yang parah dan menurunkan risiko penularannya. Berapa Lama Herpes akan Sembuh? Waktu penyembuh pada tiap orangnya berbeda-beda dan juga tergantung pada kesehatan tubuh, jenis penyakit, serta tahapan penyakitnya. Bagi yang tidak menjalani pengobatan, waktu penyembuhannya1 hingga 6 minggu, tetapi gejalanya bertambah parah. Sedangkan bagi yang meminum obat butuh waktu yang cukup singkat yakni kurang lebih 1 tahun. Tetapi semu